JOBS: LOWONGAN KERJA
WALK IN INTERVIEW

Search
JOBS: REKRUTMENT
PT. MAYORA INDAH TBK

Search
JOBS: KARIR
PT. PERTAMINA (PERSERO)

Search
JOBS: REKRUTMENT
PT. ADIRA MULTI FINANCE

Search




  Headline News 

Lowongan Kerja PT. Bank Mandiri Taspen Penempatan Seluruh Indonesia


PT Bank Mandiri Taspen merupakan perusahaan perbankan dengan nama Bank Mantap yang memfokuskan bisnis di bidang pensiunan dan UMKM. Perusahaan ini telah berdiri pada tanggal 23 Februari 1970 dengan nama PT Bank Sinar Harapan Bali yang dikenal dengan sebutan ”Bank Sinar”.

Informasi Alamat Kantor Pusat Perusahaan:
PT Bank Mandiri Taspen
Kantor Pusat Bank Mantap
Jl. Melati No.51
Denpasar 80233 - Indonesia
Lowongan Kerja PT. Bank Mandiri Taspen Penempatan Seluruh Indonesia

Saat ini PT. Bank Mandiri Taspen membuka lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut:

ACCOUNT OFFICER PENSION (MARKETING)
Deskripsi
  • Melakukan serangkaian aktivitas marketing untuk mendapatkan calon debitur yang potensial bagi Bank
  • Bertanggung jawab dan mengusahakan secara optimal pencapaian target yang ditetapkan
  • Memberikan penjelasan secara umum kepada calon nasabah tentang persyaratan kredit Pensiunan dan mencari informasi apa tujuan nasabah mendapatkan kredit Pensiunan serta informasi lainnya
Persyaratan:
  • Pendidikan min.D3
  • Min. IPK 2,75
  • Pria/ Wanita Usia Maks. 30 Tahun
  • Memiliki kendaraan bermotor dan SIM
  • Mampu bekerja dengan target
  • Diutamakan yang memilik pengalaman di bidang Marketing
  • Penempatan di Wilayah Muarah Teweh, Kalimantan Tengah & Sintang, Kalimantan Barat
Benefits
  1. Gaji Pokok
  2. Insentif Bulanan
  3. THR
  4. BPJS Kesehatan
OFFICER DEVELOPMENT PROGRAM (ODP)
Deskripsi:
Program yang bertujuan untuk mencari calon - calon pemimpin di Bank Mandiri Taspen yang akan dididik dan diberikan pelatihan yang telah dirancang secara khusus agar dapat menjadi seorang Bankers Professional.

Persyaratan:
  • Lulusan PTN S1/ S2 minimal IPK 3.00 atau setara
  • Berasal dari Bidang Studi yang relevan
  • Usia maksimal :
26 tahun untuk lulusan S1
28 tahun untuk lulusan S2
  • Tidak memiliki keluarga inti di Bank Mandiri Taspen ( orang tua & saudara sekandung)
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani masa Pendidikan
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
Bagi yang berminat dan memenuhi kaulifikasi Lowongan Kerja PT. Bank Mandiri Taspen, Silahkan daftar via online melalui link web ini.




Previous
Next Post »